LAPORAN FOTO DISKUSI 'VISI TATA RUANG KOTA MAGELANG'.
Diskusi yang mengangkat tema 'Visi Tata Ruang Kota Magelang', pada 13 Februari 2010, telah berlangsung relatif sukses. Diskusi yang berlangsung di Museum Diponegoro, Kota Magelang, itu dihadiri sekitar 125 orang. 65 orang mencatatkan dirinya di buku tamu, sementara sisanya tidak tercatat. Mungkin belum terbiasa dengan hal-hal protokoler itu. Yang pasti mereka mendukung dan meramaikan diskusi yang pertama kalinya diadakan borobudurlinks ini.
Berikut adalah foto-foto dokumentasi yang diabadikan oleh Yusuf Kusuma, seorang fotografer, yang aktif mengabadikan situs dan bangunan lama di kota Magelang. Trims, mas Yusuf, kami tunggu karya anda lainnya di borobudurlinks (borobudurlinks@2010).
Anda bisa posting-ulang artikel ini atau dengan mencantumkan link ini:
http://borobudurlinks.blogspot.com/2010/03/laporan-foto-diskusi-visi-tata-ruang.html?m=0
http://borobudurlinks.blogspot.com/2010/03/laporan-foto-diskusi-visi-tata-ruang.html?m=0
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar